"Cara Menghilangkan diposkan Oleh, Waktu Posting& Label"


Tulisan Diposkan olehWaktu posting, serta Label biasanya terletak di bawah posting. Bila Anda tidak menyukai keberadaannya, Anda dapat menghilangkan atau menghapusnya. Berikut ini langkah-langkahnya:

1. Masuk ke akun Blogger Anda.

2. Klik Rancangan > Edit HTML.

3. Klik Download Template Lengkap untuk membuat salinan template. Hal ini untuk berjaga-jaga kalau nanti terjadi kesalahan dalam pengeditan kita sudah mempunyai back-up-nya.

4. Beri tanda centang pada Expand Template Widget.

5. Untuk menghilangkan tulisan Diposkan oleh, silakan cari kode seperti di bawah ini.
<span class='post-author vcard'>
        <b:if cond='data:top.showAuthor'>
          <data:top.authorLabel/>
          <span class='fn'><data:post.author/></span>
        </b:if>
      </span>


6. Kemudian hapus kode tersebut.

7. Bila Tidak bisa kode diatas , silahkan anda cari kode seperti dibawah ini.


<p><i><data:top.authorLabel/>
<span class='fn'><data:post.author/></span><b:if cond='data:post.dateHeader'> on <data:post.dateHeader/></b:if></i></p>


8. Kemudian hapus kode tersebut

9. Bila ingin menghilangkan tulisan jam atau waktu posting di belakangnya, silakan cari kode seperti di bawah ini.


<span class='post-timestamp'>
        <b:if cond='data:top.showTimestamp'>
          <data:top.timestampLabel/>
        <b:if cond='data:post.url'>
          <a class='timestamp-link' expr:href='data:post.url' rel='bookmark' title='permanent link'><abbr class='published' expr:title='data:post.timestampISO8601'><data:post.timestamp/></abbr></a>
        </b:if>
        </b:if>
      </span>


10. Selanjutnya hapus kode tersebut.

11.Jika ingin menghilangkan tulisan Label, silakan cari kode seperti di bawah ini.

 


<span class='post-labels'>
        <b:if cond='data:post.labels'>
          <data:postLabelsLabel/>
          <b:loop values='data:post.labels' var='label'>
            <a expr:href='data:label.url' rel='tag'><data:label.name/></a><b:if cond='data:label.isLast != &quot;true&quot;'>,</b:if>
          </b:loop>
        </b:if>
      </span>

12. Lalu hapus kode tersebut.

13. Klik tombol SIMPAN TEMPLATE.

14. Selesai.